Pergerakkan tadi malam memperlihatkan koreksi dalam ke level 3100, namun pagi ini Buyer mulai masuk lagi dan membawah emas diatas 3130. Secara pola, bisa dikatakan sebagai morning star pattern, strong bearish bertemu netral dan dibalas strong Bullish. Kita bisa lihat kenaikkan jika ada bullish lagi di atas 3130 ( H4 Candle ) dan kita bisa lanjutkan Buying action dengan target Kembali ke 3149 dan 3171.
Study range, XAUUSD ada di area key upper level 3135 dan ke Lower level 3113. Jika lower level dipecahkan, maka patter Double Top akan berjalan dan target Bawah ada di 3090an.
Summary : Wait n See. Kami menunggu pecahan atas atau Bawah untuk posisi baru.
Disclaimer on